TERAPI FOOT REFLEXOLOGY TERHADAP KECEMASAN PADA PASIEN KARDIOVASKULER: STUDI LITERATURE REVIEW
REFLEXOLOGY THERAPY FOR ANXIETY IN CARDIOVASCULAR PATIENTS: LITERATURE REVIEW STUDY
DOI:
https://doi.org/10.53599/jip.v6i2.244Keywords:
foot reflexology, kecemasan, bedah jantung, heart surge, anxietyAbstract
Abstrak
Latar Belakang: Pasien dengan penyakit kardiovaskuler sering timbul kecemasan yang disebabkan oleh rasa takut akan penyakitnya, masa pemulihan yang lama, resiko komplikasi yang tinggi, kematian yang mungkin dapat terjadi, ketakutan akan perubahan dan kehidupan setelah terdiagnosa penyakit maupun pasca tindakan medis. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi kecemasan pada pasien kardiovaskuler perlu diberikan penatalaksanaan Foot Reflexology yang mempunyai pengaruh secara langsung terhadap elastisitas dinding pembuluh darah, dengan teknik manipulasi dari struktur jaringan lunak yang dapat menenangkan serta mengurangi stress psikologi seperti kecemasan.Tujuan penelitian ini untuk menganalisis berbagai jurnal terkait pengaruh Foot Reflexology terhadap kecemasan pasien tindakan bedah jantung. Metode pengumpulan data menggunakan metode studi literature review dengan menggunakan data base jurnal Google Scholar, Pubmed, Sciencedirect, Researchgate, EBSCO dalam lima tahun terakhir sebanyak 7 jurnal yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eklusi yang ditetapkan oleh penulis. Hasil: Penelitian dari 7 artikel menunjukkan terdapat pengaruh Foot Reflexology terhadap kecemasan pada pasien bedah jantung, berdasarkan artikel yang dianalisis bahwa Foot Reflexology diberikan rata-rata dalam waktu 1 sampai dengan 3 hari perawatan dengan frekuensi 3 kali perlakuan. Durasi yang digunakan 10 sampai 30 menit setiap sesi, sehingga Foot Reflexology dalam 1 sesi dilakukan dalam waktu30 menit. Kesimpulan: Hasil analisis menunjukkan terdapat Foot Reflexology terhadap kecemasan pada pasien tindakan bedah jantung.
Abstract
Background: Patients with cardiovascular disease often experience anxiety caused by fear of the disease, long recovery period, high risk of complications, possible death, fear of change and life after being diagnosed with the disease or after medical treatment. Efforts that can be made to overcome anxiety in cardiovascular patients need to be given Foot Reflexology management which has a direct influence on the elasticity of blood vessel walls, with manipulation techniques of soft tissue structures that can calm and reduce psychological stress such as anxiety. The aim of this research is to analyze various journals regarding the influence of Foot Reflexology on anxiety in cardiac surgery patients. The data collection method uses the literature review study method using the Google Scholar, Pubmed, Sciencedirect, Researchgate, EBSCO journal data base in the last five years as many as 7 journals that comply with the inclusion and exclusion criteria set by the author. Results: Research from 7 articles shows that there is an influence of Foot Reflexology on anxiety in heart surgery patients. Based on the articles analyzed, Foot Reflexology is given on average within 1 to 3 days of treatment with a frequency of 3 treatments. The duration used is 10 to 30 minutes for each session, so that Foot Reflexology in 1 session is carried out within 30 minutes. Conclusion: The results of the analysis show that Foot Reflexology affects anxiety in cardiac surgery patients
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Ilmiah Pamenang

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.